Cara Pendaftaran Universitas Batam 2024/2025


Univbatam.ac.id - Cara Pendaftaran Universitas Batam 2024/2025 - Kota Batam Memasuki tahun ini tentu saja para siswa yang sudah duduk di bangku sekolah menegah atas sudah berlomba-lomba untuk mendaftarkan diri sebagai calon mahasiswa di beberapa universitas terbaik, salah satunya di Universitas Batam atau lebih dikenal dengan nama UNIBA yang ada di kota Batam ini. 

Untuk persiapan ajaran baru di tahun ini, Universitas Batam membuka kesempatan sebesar-besarnya bagi para siswa yang akan mendaftarkan diri sebagai calon mahasiswa tentunya dengan memenuhi beberapa persyaratan yang sudah ditentukan oleh panitia penerimaan mahasiswa baru. Maka dari itu, sangat penting bagi Anda untuk mendapatkan informasi penting yang akan dibahas secara langsung pada kesempatan kali ini.




Universitas Batam ini adalah salah satu perguruan tinggi swasta yang berada di kota Batam tepatnya berada di jalan Uniba nomor 5, Batam, Kepulauan Riau. Universitas Batam ini berada di bawah naungan dari yayasan griya husada yang ada di kota batam yang berdiri secara resmi pada tahun 2000 sesuai dengan Surat Keputusan dari Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia yang diresmikan 4 Mei 2000. 

Seperti universitas ternama lainnya, Universitas Batam ini juga memiliki misi yang tidak kalah menakjubkan yaitu misi untuk bisa menciptakan tenaga muda yang ahli di bidangnya dengan dibekali keterampilan yang tinggi, rasa ulet dan teliti, berdedikasi tinggi, religius, dan yang terakhir yaitu berkompeten di bidangnya. Misi ini kemudian diwujudkan dengan didirikannya beberapa fakultas dengan jurusan dan program studi yang dicari oleh banyak calon mahasiswa karena prospek masa depan yang cerah.


Pilihan Fakultas Universitas Batam

Berdasarkan hal tersebut di atas, tidak salah lagi jika Universitas Batam ini menjadi salah satu universitas yang diidamkan oleh banyak orang dengan total jumlah 5 fakultas yaitu fakultas kedokteran, fakultas hukum, fakultas teknik, dan juga fakultas ekonomi dengan total 14 program studi pilihan yaitu di jenjang D3 yaitu :
  • ilmu keperawatan, 
  • ilmu kebidanan,  
Jenjang D4 yaitu bidan pendidik, di jenjang S1 atau sarjana diantaranya adalah akuntansi, manajemen, teknik mesin, teknik elektro, sistem informasi, teknik sipil, ilmu hukum, kedokteran umum, dan ilmu keperawatan. Sedangkan untuk jenjang S2 atau magister program studi yang ditawarkan diantaranya yaitu kenotariatan, ilmu hukum, manajemen dan akuntansi. Di tahun 2018 ini, kesempatan untuk bergabung menjadi bagian resmi dari Universitas Batam dibuka untuk para calon mahasiswa baru yang berminat untuk masuk di beberapa jurusan atau program studi yang sudah disediakan. 


Maka dari itu, sangat penting sekali mulai dari sekarang untuk mencatat syarat dan ketentuan mendaftarkan, tanggal pendaftaran, tanggal seleksi, tanggal pengumuman, tanggal registrasi dan beberapa tanggal penting lainnya sehingga kesempatan Anda untuk bisa resmi menjadi bagian dari Universitas Batam akan terbuka semakin lebar. Nah, untuk waktu pendaftarannya sudah mulai dibuka dari bulan Januari sampai dengan bulan Agustus. Sayangnya, jadwal ini bisa berubah sewaktu-waktu sehingga mulai dari sekarang sudah harus diperhatikan.


Formulir dan Syarat Pendaftaran Universitas Batam

Formulir pendaftaran bisa langsung di ambil di kampus tepatnya di gedung yang digunakan oleh panitia penerimaan mahasiswa baru dengan membayar biaya pendaftaran terlebih dahulu sebesar Rp 200.000 untuk bisa mendapatkan formulir yang disediakan. Setelah mendapatkan formulir, isikan beberapa data yang benar di kolom yang sudah disediakan. 

Sekali lagi, pastikan data yang Anda masukkan adalah data yang benar tanpa ada manipulasi sedikitpun. Serangkaian tes wajib Anda lewati untuk bisa resmi menjadi mahasiswa baru di Universitas Batam ini. Maka dari itu, perlu dipersiapkan mental yang kuat mulai dari sekarang. Seleksi akan dilakukan dengan beberapa gelombang yaitu akan dilaksanakan di bulan Mei, bulan Juli dan juga bulan Agustus. Setelah resmi lolos seleksi, Anda dianjurkan untuk segera melakukan registrasi ulang atau pendaftaran ulang. 

jika tidak, nama Anda bisa masuk dalam daftar hitam dan secara langsung akan gugur mendapatkan kesempatan untuk menjadi mahasiswa resmi. Nah, bagi Anda yang ingin memantau informasi selengkapnya bisa langsung mengunjungi lama resmi di http://univbatam.ac.id yang tentu saja bisa diakses kapan saja dan dimana saja.

Berikut ini akan kami sampaikan secara langsung syarat yang harus Anda penuhi untuk bisa mendaftarkan diri sebagai calon mahasiswa baru di Universitas Batam. Syarat yang harus dipenuhi diantaranya adalah WNI atau Warga Negara Indonesia, apabila Warga Negara Asing atau WNA maka harus mendapatkan izin terlebih dahulu dari dikti.

Menyerahkan 3 lembar paspoto untuk masing-masing ukuran yaitu 2x3cm dan 3x4cm, menyertakan bukti kelulusan dari SMK. SMA/ dan MA, menyertakan fotokopi dari ijazah dan juga SKHUN, menyertakan surat keterangan berkelakuan baik, menyertakan fotokopi rapor sebanyak 1 rangkap yang sudah dilegalisir oleh Kepala Sekolah, terbukti tidak menggunakan obat-obatan terlarang, narkoba dan juga tindakan kriminal.


Biaya SPP Universitas Batam

Bagi Anda yang sudah secara resmi diterima sebagai mahasiswa baru karena sudah lolos rangkaian seleksi yang ada maka tentu saja Anda wajib mengetahui jumlah biaya yang harus dibayarkan. Biaya yang akan dijelaskan pada kesempatan kali ini adalah biaya secara keseluruhan dan juga rincian biaya yang harus dibayarkan. 

Untuk perkiraan biaya yang harus dibayarkan yaitu sejumlah Rp 40.650.000 untuk dana keseluruhan dengan rincian sebagai berikut. Untuk biaya pendaftaran setiap semester dibayarkan sejumlah Rp 3.000.000, untuk biaya pembangunan yang harus dibayarkan sebesar Rp 11.000, sedangkan untuk uang pendaftaran sebesar Rp 150.000, biaya OSPEK sebesar Rp 500.000, biaya untuk segla jenis peralatan kuliah sebesar Rp 5.000.000. Nah, khusus untuk total biaya perkuliahan sewaktu-waktu bisa berubah sesuai dengan kebijakan dari universitas.